Resep Puding Serut Mudah Ala Mama Ina

Resep Puding Serut Mudah Ala Mama Ina
gambar dokumentasi pribadi

Assalamualaikum, Bunda!

Jumpa lagi dengan Mama Ina. Sekarang saya mau berbagi Resep Puding Serut. Pastinya puding ini disukai anak-anak. Selain enak, hidangan ini juga bergizi.

Kalau anak-anak di rumah gak sukapuding dan sudah mulai bosen, Bunda bisa mengakalinya dengan mengolah jadi puding serut seperti ini. Pasti mereka langsung ketagihan. Yuk, simak dan ikuti resep puding serut manis berikut ini.

Bahan Bahan Untuk Membuat Resep Puding Serut

Resep Untuk 6 Porsi

gambar dokumentasi pribadi
  • 1 bungkus agar agar merah berat 5 gr
  • 2 sdm gula pasir
  • 1 gelas air / 250 ml

Bahan Agar Agar Santan

  • 2 bungkus santan instan
  • 1 saset agar agar putih
  • 1 sdm tepung maezena
  • 10 sdm gula pasir
  • 550 ml air
Baca Juga :  Resep Cimin Camilan Khas Bandung

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *