Resep Brownies Oreo ala Mama Ina. Hanya dengan 3 bahan loh Bunda!

Resep Brownies Oreo ala Mama Ina. Hanya dengan 3 bahan loh Bunda!
Gambar koleksi pribadi Mama Ina

Assalamualaikum Bunda

Kali ini saya akan membuat Brownies Oreo. Bahan-bahannya sangat simple. Hanya dengan 1 bungkus Oreo, 2 bungkus kental manis coklat, dan sebutir telur. Murah meriah kan Bunda?

Kue ini cocok untuk disantap sendiri ataupun sebagai ide bisnis jualan jajanan yang murah.

Kue ini juga tidak menggunakan gula dan tanpa pengembang loh.

Yuk simak langkah-langkah lengkap resep brownies oreo ini!

Bahan Resep Brownies Oreo

Siapkan bahan-bahan berikut ini:

  • 1 bungkus Oreo
  • 2 bungkus kental manis Coklat
  • 1 butir telur
Baca Juga :  Resep Biji Ketapang Guruh dan Super Renyah

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *